
:dhiera
bahkan kaupun lebih cantik
dari yang kau kira
dirimu lebih terjaga
sebab usahamu yang mau menjaga
dirimu lebih terlindungi
sebab tekadmu yang mau meraih perlindunganNya
dirimu lebih sejuk
meski kau dipenuhi penutup
sebab air wudhu yang menyegarkanmu
sebab sujudmu yang ikhlas
sebab dzikirmu yang mengalir deras
sebab itulah,
ku tulis syair ini untukmu
kawanku..
ba'da isya, 6 Oktober 2008
Alhamdulillah..dhiera udah pake' jilbab^^
3 komentar:
salam
apa kabar mu kawan?
di sini kita mulai dari titik nol
semoga kefitrahan itu menjadi penangkal dari petir amukan badai dan angin jahat menyesatkan
engkau sesempurna wanita,
aku ingin melagukan setiap kebahagiaan melihat wajahmu
menuliskannya dalam syair
dan ku bacakan di depan setiap amarah, agar sejuk sedia kala
wow, selamat ya.. yang penting bukan jilbabnya, tapi hatinya yang juga musti dijilbabi...
Posting Komentar